Tentang “Twenty Feet From Stardom”

Hari Sabtu yang lalu, tanggal 16 November 2013, saya menyempatkan diri datang ke Erasmusindocs, sebuah festival film dokumenter berskala internasional yang diselenggarakan oleh Erasmus Huis. Akibat kekurangan informasi dan terlalu sibuk sendiri, dari seluruh film dan rangkaian acara yang digelar tanggal 12-16 November, saya cuma kebagian menonton film penutupnya saja, yaitu “Twenty Feet From Stardom“.… Read More Tentang “Twenty Feet From Stardom”

Tentang “Cara Logout Line di iPad atau iPhone”

Terima kasih kepada semua pengunjung yang ternyata ‘mampir’ ke blog saya karena keyword “Cara Logout Line di iPad atau iPhone”!! Iya, saya gak sengaja menengok statistik blog ini yang sedang ‘hibernasi’.. dan kaget juga, kok ternyata visit ke blog saya masih tinggi? Rupanya banyak yang membutuhkan info logout aplikasi Line di iOS ya? Buat apa… Read More Tentang “Cara Logout Line di iPad atau iPhone”

Cerita tentang Perawatan Diri

Selagi kita hidup memang perlu deh namanya merawat-rawat diri. Nggak cuma demi penampilan luar saja lah, karena menurutku perawatan diri itu bersangkut paut dengan banyak hal, misalnya saja kesehatan pribadi, kesejahteraan atau ketenangan pikiran kita, dan juga tentang kebahagiaan kita.  Sesungguhnya perawatan diri itu bentuk tanggung jawab dan kepedulian kita, ya terhadap diri kita sendiri.… Read More Cerita tentang Perawatan Diri