Tentang “Happy!”

Hai, haloo! Jadi bagaimana perayaan Valentine kamu minggu lalu? Udah seminggu aja dong sejak Valentine dan saya menulis tentang Red Valentine ala saya. Anything happened? Ada yang statusnya berubah-kah, baru jadian atau apa gitu? Saya yakin pasti ada sih #uhuk :D

Buat yang hari Valetine-nya biasa saja, jangan kuatir! Gak harus segala sesuatu menjadi lebih spesial di hari Valentine doang kok. Saya mau sharing sebuah video buat menghibur kalian semua nih, regardless pada hari apa pun kamu sedang membaca post ini :)

Ini dia video dari teman-teman sekantor saya, yang melakukan joged-joged di kantor, pada hari Valentine 2014 minggu lalu, enjoy!!

Hehe, jadi minggu lalu memang kami sekantor sudah janjian/diberi instruksi untuk berbaju dengan warna merah muda atau putih, lalu siapa pun yang ingin terlibat dalam pembuatan video ini, yuk nimbrung langsung saja joged-joged di depan para tim produksi. Lagunya sendiri, ya lagu “Happy” dari Pharrell yang jadi soundtrack Despicable Me 2 itu.
Kalau lagi dance  gini ya sebenarnya terlihat aslinya diri kita gak sih, apakah ekspresif, apakah cuek, apakah santai, apa jangan-jangan kaku gak bisa dansa hahaha..

Anyway, ada yang tahu saya ada di sebelah mana video ini?
Nanti saya beri jawabannya kalau sudah salah menjawab sampai 5 kali ya *hahaha*

Cheers and have a nice weekend!

6 thoughts on “Tentang “Happy!”

Feel free to leave your comment!

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s